Resep Masakan Cumi Rica Rica

Resep Masakan Cumi Rica Rica
resep masakan cumi rica rica
Resep masakan cumi rica rica | Dalam dunia kuliner di indoneia sangat banyak sekali keaneka ragaman wisata kuliner, mulai sari sabang sampai merauke. Khusus pada kesempatan kali ini kami akan sedikit mengulas dan berbagi sebuah resep masakan indonesia yang mungkin sudah tidak asing lagi di telinga ibu ibu semua , tentu bagi anda semua sudah tidak asing lagi dengan yang namanya makanan cumi rica rica bukan? Namu bagaimanaka cara untuk membuat resep masakan cumi rica rica tersebut? Untuk itu, silahkan anda simak beberapa tips serta bahan untuk memasak cumi rica rica, sehinga ibu ibu di rumah bisa mencobanya.

Beberapa bahan penting  yang harus anda persiapkan untuk mebuat resep masakan cumi rica rica bisa ada dapat dengan mudah di toko atau pasar sekitar tempat tinggal anda:
  1. Siapkan 400gr Cumi segar yang sudah di potong kecil kecil berbentuk cicin
  2. Bahan selanjutnya untuk membuat resep masakan indonesia siapkan juga 8 buah cabe rawit atau sesuai selera anda
  3. Anda juga memerlukan 1 sendok teh gula pasir
  4. Jangan lupa 4 lembar daun jeruk sebagai penambah aroma
  5. Minyak goreng secukupnya
  6. Selanjutnya yang anda perlukan untuk membuat resep masakan cumi rica rica adalah 100ml air
  7. Yang terakir jangan lupa garam secukupnya
Setelah semua bahan tersebut anda dapat, langkah selanjutnya yang harus anda lakukan untuk membuat resep masakan cumi rica rica agar enak tentunya anda juga harus menghaluskan bumbu bumbu sebagai berikut:
  • Cuci dan bersikan 8 butir bawang merah kemudian masukan kedalam blender
  • Masukan juga 4 siung bawang putih yang sudah anda cuci sampai bersih kedalam blender
  • Cuci dan potong menjadi beberapa bagian 1 buah tomat ijo
  • Tambahkan juga 5 buah cabai merah besar masukan semua bumbu tersebut kedalam blender kemudian haluskan menjadi satu, dan bumbu membuat resep masakan cumi rica rica sudah siap untuk dimasak.
Langkah selanjutnya untuk membuat resep masakan cumi rica rica adalah sebagai berikut ini:
  1. Yang pertama anda lakukan adalah memanaskan minyak goreng secukupnya, lalu masukan bumbu resep makanan cumi rica rica yang sudah di haluskan tadi kedalam minyak mendidih, kemudian tumis sampai wangi dan munguning.
  2. Setelah bumbu menguning kemudia anda tambahkan gula pasir sebanyak satu sendok teh kedalam wajan kemudian anduk terus sampai menjadi karamel.
  3. Setelah langkah kedua selesai, langkah berikutnya anda masukan potongan cumi segar yang sudah dipotong cincin dan tentunya yang sudah anda bersihkan tadi kedalam bumbu, kemudian masuka juga irisan cabai merah, campur dan aduk sampai cumi mulai kaku,
  4. Langkah terakir untuk membuat resep masaka cumi rica rica adalah tuang air kedalah bumbu dan cumi tadi setelah itu masak sampai mengering.
Berikut diatas adalah cara membuat resep masakan cumi rica rica yang bisa kami tulis, anda bisa mencobanya sendiri di ruma.

Komentar

Postingan Populer